Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

BEASISWA S1, S2, S3 KEMDIKBUDRISTEK 2022

Gambar
 BEASISWA S1, S2, S3 KEMDIKBUDRISTEK 2022 Oleh Siti Kalimah   Bagi penggila ilmu pengetahuan, melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi adalah sebuah harapan bahkan sebuah cita-cita besar. Penggila ilmu pengetahuan itu tidak gampang puas dengan ilmu yang diraih. Setelah ia selesai satu tahap tentu akan berusaha meraih tahap yang lebih tinggi dengan berbagai cara. Dari perspektif Islam ilmu pengetahuan sangatlah penting oleh karena itu menuntut ilmu hukumnya wajib bagi setiap muslim dan muslimat. Hal ini disebabkan karena misi manusia itu disamping sebagai hamba Allah 'IbaduAllah yang harus beribadah kepada Allah juga sebagai khalifah fill Ardh yang tugasnya menjadi pemimpin di dunia ini. Bagaimana bisa memimpin dunia apabila manusia tidak belajar sehingga dengan belajar maka menjadi insan yang berilmu pengetahuan. dan dapat memimpin dunia dengan perubahan-perubahan yang bermanfaat.  Program yang harus dikejar bagi mereka yang memenuhi syarat ada beasiswa. kemdikbudristek

SAMBUT HASIL SELEKSI REKRUTMEN CGP TAHAP 2 ANGKATAN 5

Gambar
     SAMBUT HASIL SELEKSI REKRUTMEN CGP TAHAP 2 ANGKATAN 5   Oleh: Siti Kalimah Menanti pengumuman hasil seleksi rekrutmen tahap 2 angkatan 5 serasa berdebar-debar. beberapa bulan berlalu, setelah mengikuti seleksi tahap 1 kali ini saya tiba pada seleksi tahap 2. yang haris melakukan simulasi mengajar dan wawancara.  Simulasi mengajar dilakukan pada tanggal 7 sampai 21 Januari 2022,  Pengalaman simulasi mengajar ada hal-hal yang harus diperhatikan ketika menghadapi tes seleksi simulasi mengajar ini. Diantaranya : buat RPP sesuai instruksi, unggah RPP, konfirmasi waktu pelaksanaan , setelah konfirmasi waktu pelaksanaan saya harus mengikuti jadwal yang telah dikonfirmasi dalam melakukan simulasi mengajar. Dalam sesi simulasi mengajar, saya sempat kehilangan sinyal ketika praktik mengajar melalui google meet dengan 3 assessor yang membersamaiku. Hati berdebar-debar apakan saya bisa mendapatkan sinyal yang baik. Sempat panik mencari sinyal, atas saran assessor saya diminta pindah tempau un

PENGALAMAN MENGIKUTI SELEKSI CGP TAHAP 1 ANGKATAN 5 TAHUN 2021

Gambar
                  PENGALAMAN  MENGIKUTI  SELEKSI CALON GURU PENGGERAK (CGP) TAHAP  1 ANGKATAN   5              OLEH: Siti Kalimah                  Pada mulanya saya tidak tertarik dengan program rekrutmen Calon Guru Penggerak (CGP) yang diadakan oleh Kemdikbudristek. Kepala sekolah meminta kepada semua guru yang ada di sekolah saya yang memenuhi syarat agar mengikuti tes seleksi rekrutmen  CGP di sekolah saya. Kebetulan ada lima guru, termasuk saya . Saya mencoba untuk mengikuti permintaan kepala sekolah untuk mendaftar sebagai CGP agar sekolah saya ada CGP nya. Saya mempersiapkan diri dan mendaftar mengikuti ketentuan syarat pendaftaran yang ditentukan.               Sebagai persyaratan untuk mendaftar CGP angkatan 5, saya mengikuti panduan yang ditetapkan antara lain:   1. Guru Pegawai Negeri Sipil (PNS) atau Non PNS sekolah negeri atau swasta.                                        2. Memiliki akun guru (SIM PKB) di dapodik                                        3. Memiliki kualifik